Tata Cara Pelantikan Calon Penegak

Pelantikan calon Penegak dilaksanakan usai upacara latihan pembukaan. Berikut tahapan pelantikan Penegak calon:

  1. Anggota calon Penegak dilaksanakan oleh Pradana
  2. Para tamu ambalan ambil tempat yang telah ditentukan
  3. Penegak Bantara atau Laksana yang sudah ditunjuk segera menyiapkan diri sejumlah pertanyaan untuk tamu ambalan
  4. Petugas menjemput tamu Ambalan, kemudian dihadapkan pada pembina
  5. Pembina menyampaikan prakata atau kata pengantar
  6. Tamu ambalan yang menjadi calon penegak diharap menjawab pertanyaan pembina
  7. Petugas mengantar kembali tamu ambalan ke tempat semula
  8. Musyawarah ambalan untuk menentukan calon penegak
  9. Keputusan penerimaan calon
  10. Semua ambalan menyampaikan ucapan selamat.

2 komentar:

  1. saya dulu waktu smp sama sma kadang agak malas dengan pramuka, waktu itu mungkin pemikiran belum sampai tentang manfaat pramuka. Tapi sekarang saya tahu, bahwa pramuka itu mengajarkan kemandirian, kreatifitas, kerjasama, bagimana menyelesaikan suatu masalah dll. Justru sekarang banyak diantara teman saya juga pada suka jalan-jalan, tentunya perlu persiapan yang matang, hampir mirip dengan persiapan dlam pramuka.

    BalasHapus

Perhatian : Untuk kebaikan bersama Dilarang menyisipkan Link Hidup.
jika cuma teks url blog/web atau isi di daftar tamu itu tidak menjadi masalah, kalaupun masih ada tentunya Pihak Admin akan Menghapusnya.