Tips Menghindar Dari Narkoba

Perang melawan Narkoba memang susah, apalagi di jaman sekarang. Tapi jangan khawatir disini akan kami ulas bagaimana cara menghindar dari Narkoba. Yuk kita simak.
Apapun tawaran dan janji-janji manisnya tetap katakan dengan TIDAK!!!!!! atau dengan bahasa gaul, Emooooo..... aku!!.
Jika dilingkungan pergaulanmu, kamu temukan temanmu yang terlibat narkoba, berikan nasehat dengan kasih sayang, berikan pengertian akibat kerugian yang ditimbulkan karena narkoba, terutama pada drirnya sendiri.
Beraktifitaslah dalam kegiatan yang sehat dan positif. Sering lakukan diskusi sebab akibat narkoba bersama teman-temanmu.
Belajar giat, aih prestasi adalah hasil dari otak yang sehat.
Selamat mencoba. Tetaplah berpikir positif, raih masa depan yang gemilang.. Ingat masa depan ada di depan mata kita...

14 komentar:

  1. Narkoba memang momok bagi bangsa dan penghancur masa depan generasi penerus, jadi katakan tidak pada narkoba adalah nasehat bijak yang mesti ditaati, terima sudah berbagi KK, salam Pramuka, salam tunas kelapa💪

    BalasHapus
  2. Serem lho soal narkoba ini. Sudah Sampai ke kota kota kecil. Pramuka nih yang harus jadi garda terdepan mengajak murid murid perangi narkoba

    BalasHapus
  3. Aku juga sangat setuju ikut gerakan anti narkoba 👌.
    Kalau saja aku tau infonya untuk gabung jadi relawan atau gabung di gerakan sosial, aku pasti gabung.

    BalasHapus
  4. setuju kalau menasihati sebaiknya dengan kasih sayang, tidak menyudutkan.

    BalasHapus
  5. setuju nih, anti narkoba. lagi pula gak ada manfaatnya ya.. narkoba NO, prestasi YES

    BalasHapus
  6. semoga semua keturunan sampai generasi di bawah2 nanti dijauhkan dari jeratan narkoba ini ya. Merusak banget. Emmooo.. aku

    BalasHapus
  7. Siap deh, semoga kita semua nggak kena narkoba. Aamiin.

    BalasHapus
  8. Semoga kita semua bebas narkoba mas..

    BalasHapus
  9. pfffttt jadi garda depan.... jadi kurir aja laah

    BalasHapus
  10. Kasih tips cara mengatasi ketergantungan sabu juga dong pak

    BalasHapus

Perhatian : Untuk kebaikan bersama Dilarang menyisipkan Link Hidup.
jika cuma teks url blog/web atau isi di daftar tamu itu tidak menjadi masalah, kalaupun masih ada tentunya Pihak Admin akan Menghapusnya.