Contoh Kegiatan Lomba Tingkat (LT)

Lomba tingkat (LT) adalah kegiatan gelanggang Penggalang Putra dan Penggalang Putri, baik secara beregu atau perorangan saling berlomba.
Contoh kegiatan Lomba Tingkat (LT) adalah sebagai berikut:
  1. Ketrampilan
    1. Peta pita
    2. Peta perjalanan
    3. Semaphore
    4. Morse
    5. Perkemahan
    6. Pionering dasar
    7. Sandi
    8. Lomba masak
  2. Ketangkasan
    1. Mendaki tangga
    2. Mendaki dan turun tebing
    3. Sambung tali
    4. Meniti kayu bulat
  3. Kesenian/Olahraga
    1. Sepak bola
    2. Melukis
    3. Mengarang
  4. Keagamaan
    1. Tilawatil Qur'an
    2. Adzan
    3. Shalat
  5. Kemasyarakatan 
    1. Reboisasi atau penghijauan
    2. Kerja bakti
    3. Bumbung kemanusiaan
Itulah beberapa contoh Kegiatan LT yang bisa kami berikan semoga bermanfaat. Salam Pramuka!!!!

0 komentar:

Posting Komentar

Perhatian : Untuk kebaikan bersama Dilarang menyisipkan Link Hidup.
jika cuma teks url blog/web atau isi di daftar tamu itu tidak menjadi masalah, kalaupun masih ada tentunya Pihak Admin akan Menghapusnya.