Apasih pengertian TKK dan SKK itu? Sebagai seorang pembina pramuka harus mengetahui istilah ini, untuk lebih jelasnya berikut ini saya jelaskan pengertian TKK dan SKK.
- Syarat kecakapan khusus (SKK) adalah syarat yang wajib dipenuhi oleh seorang pramuka untuk memperoleh tanda kecakapan khusus (TKK).
- Tanda kecakapan khusus di singkat TKK. TKK adalah suatu tanda yang menunjukan kecakapan, kepandaian, kemahiran, ketangkasan, ketrampilan seorang Pramuka memilikinya di bidang tertentu.
- Kecakapan khusus adalah kecakapan, kepandaian, kemahiran, ketangkasan, ketrampilan dan kemampuan di bidang tertentu, yang lain dari kemampuan umum yang ditentukan atas dasar SKU, yang dimiliki oleh seorang Pramuka, sesuai dengan bakat dan minatnya serta diperoleh melalui proses pendidikan dan proses ujian.tanda kecakapan khusus merupakan salah satu cara penerapan sistem tanda kecakapan sesuai dengan prinsip-prinsip dasar metodik pendidikan kepramukaan menurut anggaran dasar dan anggaran tumah tangga gerakan pramuka, oleh karena itu harus dilaksanakan dalamgerakan pramuka.
wahhh ini istilah di pramuka ya, saya baru tahu
BalasHapusDulu waktu sekolah senang dengan pramuka apa nggak mas Intan Sdibjo
Hapuskalo saya yang jawab. saya senang pas kemahnya aja
Hapusmangs adul pinter jwabnya yah!
HapusSKK inget jaman sekolah ... semangattt ngumpulin TKK.
BalasHapusKalo buku SKU Syarat Kecakapan Umum udah penuh tandatngan Pembina, seneeng rasanya.
Seneng ya mas bisa ngumpulin TKK
Hapuskeren banget , saya dulu ank pramuka, tpi berhubung sudah menikah jadi pada lupa, dulu sudah dpt bayangkara hehehe
BalasHapusSebagai pengetahuan kita saja buat anak2kita nnatinya, dan juga menambah pengalaman kita
Hapusketerangan gambarnya tidak di jelaskan ya mas?
BalasHapusKeterangan gambar tidad saya jelaskan mas.
Hapusia betul mas djatmiko coba mas di jelaskan. penasaran saya mas
BalasHapusketerangan gambarnya hanya sebagai simbol aja mangs. besok kalau dah sempat tak perbaiiki. kan jadi ada yg komplain lewat kolom koment!
Hapuskebetulan saya sering terbalik dan tertukar pengertian dari TKK dan SKA teh...maklum sedikit pelupa alias semipikun
BalasHapusga apa yg ptng mau belajar
Hapussaya tidak terlalu paham,.?
BalasHapuskarna waktu di sekolahan saya tidak menjadi pembina pramuka
Ya nggak apa-apa mba, sebgai dasar pengetahuan anda saja! mksh dah mampir
HapusJadi ingat sewaktu saya msih SMA Darul Ulum dulu hehehehhe
BalasHapus