
Lomba tingkat (LT) adalah kegiatan gelanggang Penggalang Putra dan Penggalang Putri, baik secara beregu atau perorangan saling berlomba.
Contoh kegiatan Lomba Tingkat (LT) adalah sebagai berikut:
Ketrampilan
Peta pita
Peta perjalanan
Semaphore
Morse
Perkemahan
Pionering dasar
Sandi
Lomba masak
Ketangkasan
Mendaki tangga
Mendaki dan turun tebing
Sambung tali
Meniti kayu bulat
Kesenian/Olahraga
Sepak bola
Melukis
Mengarang
Keagamaan
Tilawatil...